Tuesday, April 30, 2013

Mengenal Pintu Rezeki

Sebagaimana kita ketahui bahwa sembilan dari sepuluh pintu rezeki adalah perdagangan. yaa berdagang, berbisnis atau bahasa kerennya adalah Entrepreneurship sudah menjadi kebutuhan di jaman sekarang. orang-orang sudah mulai sadar bahwa dengan berdagang selain bisa mendatangkan kekayaan berdagang juga adalah jalan hidup menuju keberkahan,keberlimpahan dan kesejahteraan... Bagaimana tidak berkah !! orang yang berdangan itu ibarat mata rantai perekonomian karena melalui tangannya lah uang dapat kembali di edarkan menghasilkan kebermanfaatan bagi kelangsungan hidup manusia. tentunya berdagang dengan cara-cara yang di anjurkan agama, bukan cara-cara kotor yang malah mengundang murkaNya. 

adakah cara lain selain berdagang ??  ada, katanya untuk jadi kaya kita harus rajin Investasi. kita harus belajar bagaimana uang itu diciptakan, berinvestasi artinya kita menanam sebauh biji yang akan tumbuh menjadi seratus buah bahkan lebih, asalakan kita rajin menyirami dan memeliharanya. Investasi tentunya memerlukan spekulasi dan keberanian mengambil resiko. karena tidak selamanya investasi itu bisa menguntungkan, tapi dengan manajemen resiko dan pertimbangan yang matang resiko itu akan bisa kita atasi bahkan bisa kita hilangkan.

selain berdagang dan investasi tentunya hal lain yang terkait dengan pintu rezeki adalah berinvetasi dengan emas. kenapa emas ?? emas setiap tahun nilai jualnya selalu meningkat bahkan jauh dari niali inflasi bisa mencapai 20 - 30 % per tahun. jadi kalau kita membeli emas tinggal kita tunggu saja secara otomatis uang kita akan betambah nilainya. karena sudah 25 tahun teruji niali emas tidak pernah turun bahkan akan terus naik. selain itu apabila kita membutuhkan dana emas sangatlah mudah untuk di jual atau dalam istilah kerennya adalah liquid Asset.

selain emas apa lagi ?? nah ini dia hal yang paling penting dalam hal terbukanya pintu rezeki,, apa itu..  Sedekah, klop banget dah sedekah tidak ada kata lain yang lebih bisa memudahkan membuka pintu rezeki selain sedekah. sedekah itu mengayakan bukan memiskinkan. karena kata Allah apabila kita menebar satu benih maka dalam benih itu akan tumbuh sebuah pohon yang memiliki banyak tangkai dan dalam tangkai itu terdapat banyak ranting dan dalam ranting itu akan terdapat banyak buah. bersedekah 1 kebaikan adan akan melipatgandakannya dengan 10,100 bakan seribu kali kebaikan. bila pingin gede lagi rezekinya, sisihkan deh sedekah min 10% dari harta milk kita, atau dari gaji kita atau dari penghasilan lain yang kita dapat. karena sejatinya ini adalah investasi...

Selain sedekah apalagi,, nah ini dia SAbar " orang sabar disayang tuhan, katanya". yaps betul itu bukan hanya sabar tapi harus hemat, "hemat pangkal kaya" ccok sekali itu, tapi jgn mentang2 berhemat lupa sededekah lagi.. tetap aja harus seibang proposional yang pas buat pengusaha atau pejabat adalah 20% dari total Income kita.. berhemat itu bukan artinya kta gk bisa beli apa2, hemat itu artinya tidak usah mengeluarkan uang dengan hal2 yang tidak perlu. cukup seperlunya saja... sesuai proporsional kita masing2. adapun bila ada lebih maka alhamdulillah bearti itu rezeki kita yang Allah telah persiapkan untuk kita.

jadi, untuk mengenal pintu rezeki itu adalh 5 ya sobat,, berdagang atau perniagaan, investasi, beli emas, sedekah dan jug hemat...


0 comments:

Post a Comment